
Pemkot Mataram Terima Upakarya Wanua Nugraha
Pemerintah Kota Mataram kembali mencatatkan prestasi di tingkat nasional dengan menerima Penghargaan Upakarya Wanua Nugraha pada puncak peringatan Hari Desa Nasional 2026 di Boyolali, Jawa Tengah. Penghargaan ini diterima langsung oleh Wakil
Wali Kota Mataram, TGH Mujiburrahman.
Penghargaan ini menjadi wujud apresiasi atas komitmen Pemkot Mataram dalam memperkuat tata kelola pemerintahan, pembinaan kelurahan, serta menghadirkan pelayanan publik yang terus berinovasi dan berorientasi pada masyarakat. Dari kerja bersama, lahir kepercayaan dan prestasi untuk daerah.
Penulis
admin
Diterbitkan 16 jam yang lalu